Polosan Titanium T1-Bus
Titanium Bus merupakan body bus buatan karoseri K3 asal Semarang. Body tersebut rilis sekitar bulan Juni 2024 untuk salah satu Po bus yang bergerak di bidang pariwisata yaitu SGN Holiday.
SGN Holiday memesan body bus T1 dengan chasis premium Scania K360ib dan untuk unit tersebut diberi nama Hayabusa. Satu-satu nya PO yang mempunyai body T1 ini, karena belum ada PO lain yang memiliki jenis body bus seperti ini.
Itulah sedikit informasi yang bisa saya sampaikan mengenai body bus T1 buatan karoseri K3 ini. Nah bagaimana dengan polosan vector bus yang saya buat ini?
Seperti biasaa, polosan vector ini sudah saya buat transparan dari mulai bumper depan, spion, AC, dan body sampingnya bisa kalian warnai sesuai selera.
Untuk fitur tambahan nya hanya ada 4 kategori saja yaa, berikut adalah rinciannya:
1. Lampu Exterior (biasa+hazard)
2. Lampu Interior (putih+biru)
3. Ban Lurus
4. Wiper Tambahan
Walaupun ada 4 kategori, tapi totalnya ada 6 yaa
Owh iya untuk lampunya saya cukup kesulitan mencari refrensi nya, karna gak ada nya video trip malam malam (mungkin karna ini bus pariwisata yang sering difoto siang siang). Jadi mungkin sebisanya saya saja yaa untuk fitur tambahan lampu nyala ini.
Oke deh paling itu saja yang dapat saya review, mohon maaf jika ada kesalah dalam pembuatan vector ini. Terimakasih
Selamat Berkreativitas
Nama Vector : Polosan Titanium T1-Bus
Tanggal Rilis : 04 Mei 2025
Download: https://drive.google.com/file/d/1ant1kfBdE1bSxo-hDAXvQM2Ux51VNVmA/view?usp=sharing
Passwoard : 0405
Dibuat oleh : Rendy Hendrawan
Tonton juga video review vectornya yaa >Klik Disini
Mau order vector bus bebas watermark? chat saya melalui whatsapp business di bawah ini
Saran dan Masukan tanpa diketahui siapa kamu
Komentar
Posting Komentar